Semua berawal dari satu titik,
titik senja yang bisa mengenal lebih dalam
aku-pun tak mengerti,
kau seakan hadir membawa keceriaan
banyak luka yang telah aku miliki,
kau hadir bagai cermin senja yang membasuh hati,
banyak dusta yang bersemanyam dalam diri,
kau hadir bagai cermin senja yang menyadari,
apakah kau tahu?
engkaulah senja indahku,
membangun piramida kehidupan dalam hidupku,
meyakinkan aku dalam satu hal yang baru,
Mungkin,
engkaulah dasar mengapa saya dilahirkan,
untuk menikmati senja bersama dalam pinggiran pantai,
ditemani dua cangkir coklat hangat dan lilin,
memadu kasih, bercanda, tawa sejati.
engkau, wahai senjaku,,,
sabtu, 09 Agustus 2014
[11:36 WIB]
titik senja yang bisa mengenal lebih dalam
aku-pun tak mengerti,
kau seakan hadir membawa keceriaan
banyak luka yang telah aku miliki,
kau hadir bagai cermin senja yang membasuh hati,
banyak dusta yang bersemanyam dalam diri,
kau hadir bagai cermin senja yang menyadari,
apakah kau tahu?
engkaulah senja indahku,
membangun piramida kehidupan dalam hidupku,
meyakinkan aku dalam satu hal yang baru,
Mungkin,
engkaulah dasar mengapa saya dilahirkan,
untuk menikmati senja bersama dalam pinggiran pantai,
ditemani dua cangkir coklat hangat dan lilin,
memadu kasih, bercanda, tawa sejati.
engkau, wahai senjaku,,,
sabtu, 09 Agustus 2014
[11:36 WIB]
0 komentar:
Posting Komentar